The Daily Walks
  • Home
  • Lifestyle
  • Beauty
  • Travel
  • Hotel
  • Cafe&Culinary


Dunia sedang dihebohkan dengan Virus Corona. Virus Corona sendiri telah ditetapkan sebagai pandemi oleh Wordl Heatlh Organization. Virus Corona pertama muncul di Wuhan, China dan menyebar ke berbagai negara di dunia, termasuk Indonesia.

Sejak munculnya Covid 19 di Indonesia, pemerintah menerpkan beberapa kebijakan guna menekan penyebaran virus. Mulai dari himbauan untuk social distancing, work from home dan belajar daring bagi anak-anak sekolah.

Semua lapisan masyarakat mengalami dampak dari adanya Virus Corona tersebut. Mulai dari penurunan ekonomi, ketakutan dimana-mana, konsumsi media yang kurang bijak hingga para perantau.

Para perantau memiliki dilema tersendiri akibat adanya virus ini. Ingin menetap di perantauan, tetapi keuangan tidak memungkinkan dan kian menipis, belum lagi jika daerah rantau merupakan daerah zona merah. Ingin pulang ke kampung halaman pun merasa takut karena bisa saja terpapar virus ketika diperjalanan. Pilihan sepenuhnya ada ditangan  masing-masing, namun jika mudik adalah pilihan terbaik, yuk ikutin tip dibawah ini:

1. Pastikan kesehatan diri sebelum pulang ke kampung halaman. 

Sebelum pulang ke kampung halaman, pastikan dalam keadaan sehat. Menjaga pola hidup bersih, rajin mencuci tangan dan sudah melakukan isolasi mandiri selama 14 hari. Hal ini penting karena mengingat cepatnya penyebaran virus dan tidak semua penderita mengalami gejala.

2. Menggunakan masker.

Penyebaran virus Corona bisa melalui tetesan kecil dari hidung dan mulut ketika seseorang yang terinveksi batuk atau bersin. Untuk itu perlu untuk menjaga diri dan hindari menyentuh mata, hidung, mulut dan area muka.

3. Rajin mencuci tangan.

Rajin mencuci tangan setelah memegang benda. Jika merasa ribet, bisa dengan membawa hand sanitizer.

4. Jaga jarak. 

Menjaga jarak sudah pasti harus dilakukan. Hindari kerumunan dan tetap waspada dengan orang sekitar.

5. Isolasi mandiri.

Setelah sampainya di kampung halaman, jangan lupa untuk melakukan isolasi mandiri selama 14 hari. Menjaga kebersihan diri, pola hidup sehat, memakan makanan yang meningkatkan imunitas tubuh, serta berjemur di bawah sinar matahari pagi.



Semoga bermanfaat, jaga diri, dan tetap #Dirumahaja

Postingan Lebih Baru Postingan Lama Beranda
Seedbacklink

ASUS AI

ASUS AI

Komunitas

Komunitas

ABOUT ME


 

Hallo! Aku Annisa, seorang ibu dari satu bayi ceria, juga seorang Lifestyle Blogger. Aku suka menulis perjalanan yang kulalui, tempat yang kukunjungi, ulasan produk, dan seputar parenting.Blog ini terbuka lebar untuk kerjasama. Baca juga tulisanku di blog https://hallobiuty.blogspot.com/ dan https://hallobia.blogspot.com/ Kamu dapat menghubungiku melalui email halloannisakhairiyyah@gmail.com dan jangan lupa untuk follow media sosialku, yaa. Pasti aku follback kok, hihihih .

Kerja Sama - Media Kit

Media Kit

Categories

  • Beauty 21
  • Blog 21
  • Book 19
  • BPN Ramadan 2022 12
  • BPN Ramadhan 2024 3
  • Cafe & Culinary 16
  • Competition 16
  • Content Placement 2
  • Dekorasi Rumah 1
  • finance 12
  • Guest Post 1
  • Hotel 8
  • Jogja Diary 5
  • Lifestyle 33
  • Motherhood 12
  • Parenting 5
  • Personal 21
  • Review Film 1
  • Self Development 9
  • Sponsored Post 18
  • Teknologi 1
  • Travel 23
  • Women Empowerment 1
Diberdayakan oleh Blogger.

Komunitas

Komunitas

Intellifluence

Komunitas

 


Komunitas


 

Komunitas

BloggerHub Indonesia

Arsip Blog

  • ►  2025 (7)
    • ►  November (1)
    • ►  Agustus (1)
    • ►  Juni (2)
    • ►  Maret (1)
    • ►  Februari (1)
    • ►  Januari (1)
  • ►  2024 (101)
    • ►  Desember (3)
    • ►  November (3)
    • ►  Oktober (7)
    • ►  September (10)
    • ►  Agustus (11)
    • ►  Juli (17)
    • ►  Juni (25)
    • ►  Mei (7)
    • ►  Maret (6)
    • ►  Februari (4)
    • ►  Januari (8)
  • ►  2023 (47)
    • ►  Desember (11)
    • ►  November (6)
    • ►  Oktober (4)
    • ►  September (5)
    • ►  Agustus (4)
    • ►  Juli (4)
    • ►  Juni (2)
    • ►  April (1)
    • ►  Maret (3)
    • ►  Februari (4)
    • ►  Januari (3)
  • ►  2022 (43)
    • ►  Oktober (5)
    • ►  September (7)
    • ►  Agustus (3)
    • ►  Juli (3)
    • ►  Juni (2)
    • ►  April (14)
    • ►  Maret (7)
    • ►  Februari (2)
  • ►  2021 (25)
    • ►  November (1)
    • ►  Oktober (6)
    • ►  September (1)
    • ►  Mei (2)
    • ►  April (9)
    • ►  Maret (1)
    • ►  Februari (2)
    • ►  Januari (3)
  • ▼  2020 (13)
    • ►  Desember (1)
    • ►  November (3)
    • ►  September (2)
    • ►  Agustus (1)
    • ▼  April (1)
      • Tips Mudik Aman Ditengah Pandemi Covid 19.
    • ►  Maret (1)
    • ►  Februari (2)
    • ►  Januari (2)
  • ►  2019 (11)
    • ►  November (3)
    • ►  Oktober (3)
    • ►  September (5)

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

POPULAR POSTS

  • Hempaskan Bekas Jerawat dan Beruntusan dengan ANESSA Night Sun Care Serum
  • Review Interlac Drop, Solusi Ampuh untuk Bayi Kolik
  • Ledok Sambi, Hidden Place di Kaliurang Yogyakarta
  • Rumah Rasa Kaliurang: Lokasi, Daftar Menu dan Jam Buka
  • Menjelajahi Pantai di Gunung Kidul dan Menyaksikan Sunset yang Indah di Parangtritis
  • Menikmati Secangkir Es Coklat Impian di Alun- Alun Kidul Jogjakarta
  • Menikmati Daun Kelor dengan Cara Praktis dan Sehat Lewat Permen Kenyal Pome
  • Menjelajahi Ubud Bersama Teman Hidup Traveloka
  • Review OMG Peach Glowing Serum, Serum 25 Ribuan yang Ampuh Cerahkan Kulit Wajah
  • Senja Syahdu dan Camping Seru di Rumah Matahari Turi

Copyright@ 2023 Annisakhairiyyah.com | Powered by Blogger

Copyright © 2023. annisakhairiyyah.com | Powered by Blogger